Profil Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan


HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK PERTAMBANGAN (S1) UNIVERSITAS MULAWARMAN
Merupakan organisasi kemahasiswaan di tingkat nasional, Tujuannya mengembangkan, Mahasiswa yang kreatif, berkualitas, memiliki profesionalisme keilmuan dan mandiri melalui, Perwujudan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

SEJARAH HMTP
Didirikan pada tanggal 18 Maret 2004 di Samarinda.

AZAS & LANDASAN
HMTP berazaskan kekeluargaan dan pancasila.
HMTP berlandaskan Tri Dharma Perguruan Tinggi Universitas Mulawarman.

FUNGSI HMTP
- Menghimpun seluruh aspirasi mahasiswa S1 Teknik Pertambangan Unmul
- Sebagai wadah koordinasi dan komunikasi mahasiswa S1 Teknik Pertambangan
- Wadah untuk mengkaji dan mengembangkan bidang keilmuan khususnya ilmu pertambangan
- Sebagai kontrol bagi perkembangan kehidupan intern dan ekstern kampus

Kegiatan-kegiatan Rutin setiap Periode
- Menyelenggarakan Musyawarah Besar
- Peringatan Ulang Tahun S1 Teknik Pertambangan
- Mengadakan Kursus Juru Ledak
- Melakukan Pengkaderan mahasiswa baru "BOMBASTEP" [coming soon]

Posting Komentar

1 Komentar

Emoji
(y)
:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)